TARGET PESERTA
Program ini direkomendasikan bagi para sekertaris, staff administrasi, dan karyawan yang ingin meningkatkan keterampilan pribadi mereka sebagai bagian dari peran pekerjaan mereka.

TOPIK PEMBAHASAN

  1. Time Management
    1. Task Priority, not “To Do List”
    2. Productive vs Busy
    3. Goal Setting
  2. Effective Communication
    1. Be Active! Ask Appropriate Questions
    2. Communicate Ideas “To The Point”
    3. Be Assertive
    4. Listen actively
  3. Personal Values
    1. Initiative: Be a Solution Maker; Find Your Opportunities
    2. Commitment: Put Your Company in The Right Place and Take Responsibility; Engage in Your Work
    3. Teamwork: Put Your Team Goal First; Learn Your Role; Control Your Ego
    4. Flexibility: Be Open Minded; Enjoy Your Work; Learn New Skills; Be ProactiveNot Reactive
  4. Personal Improvement
    1. Energize Yourself with Hobbies
    2. Get Your “Real” Passion
    3. Be Inspired Everyday
    4. Get Feedbacks
    5. Find Out Your Role Models
  5. Personal Challenges
    1. Beware of Comfort Zone
    2. Stretch Your Competencies
    3. Respect Your Own Values
    4. Continue Learning
    5. Don’t Complaint
    6. Do Things Right
    7. Be Creative
    8. Make Progresses
    9. Maintain Your Emotions

SASARAN PELATIHAN
Program ini membantu para peserta untuk terus maju, sehingga bisa semakin terampil dalam menyelesaikan pekerjaan, dan berkembang mencapai karir yang lebih tinggi lagi.

TRAINING METHODOLOGY

  • Group Discussions
  • Group & Individual Exercises
  • Presentations
  • Games
  • Case Studies
  • Role Plays
  • Self-Assessment
  • Action Plan

FACILITIES

  • Certificate, Quality Training Kit (Pencil case: Erase, Bolpoint, Pencil, Tipe X, Stabillo, Flash Disk 8 GB), Bag,.
  • Training Material (HandOut & SoftCopy)
  • Convenient training facilities in stars hotel
  • Lunch and Coffee Breaks
  • Souvenir

Permintaan Brosur penawaran Training ( Harga, Waktu dan Tempat) silahkan Menghubungi kami.

Catatan :

  • Pelatihan ini dapat di-customized sesuai kebutuhan perusahaan Anda bila diselenggarakan dalam bentuk In-House Training. Untuk permintaan In-House Training dengan jenis topik lainya, silahkan mengirimkan ke alamat email yang tercantum di web kami.
  • Request Training. Jika anda membutuhkan informasi pelatihan yang belum tercantum pada website ini, atau anda ingin memberikan usulan materi yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan anda, silahkan mengirimkan ke alamat emailyang tercantum.
  • Bila tidak ada tanggal dan waktu atau yang tercantum sudah kadaluarsa didalam artikel mohon tanyakan kepada kami untuk jadwal terbarunya.
  • Peserta bisa mengajukan Tanggal Pelatihan / Training selain yang tertera pada silabus penawaran.
Advertisement